Puisi Indonesia Masa Depan

0 komentar


Indonesia

Matahari terbit, terbenam, terbit
lagi
Ku bersimpuh memikirkan nasib negeri ini
Ku mengadahkan tangan untuk merah dan putih

Ku tak hanya duduk terdiam
Mencoba menapaki langkah demi langkah
Walau ku orang awam
Ku kan menjadi teratai merah untuk kaum kecil

Kan ku hapus para muka tebal
Kan ku hapus para tangan hati
Kan ku hapus para mulut besar
Kan ku hapus tikus - tikus negara

Anak - anak bangsawan negara
Yang masih hijau
Maju memduduki kursi kejayaan
Merauk kebahagiaan rakyat kecil 

Tak ada harapan
Tak ada pengorbanan
Tak ada keinginan
Pemuda masa depan

Esokk.....
Kan ku rangkul suara - suara kecil
Yang tak pernah terdengar di atas
Kan ku ajak menggapai cita
si tangan - tangan mungil Indonesia

Sumber : My imagination